Info Penerimaan Mahasiswa Baru (ISTN-Jakarta) 2020-2021
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Institut Sains dan Teknologi Nasional (ISTN) Jakarta 2020-2021
Penerimaan Mahasiswa Baru Institut Sains dan Teknologi Nasional (ITSN) Jakarta 2020-2021- Institut Teknoogi Sains Nasional adalah Pergutuan Tinggi Swata yang terletak di daerah Jakarta, lebih tepatnya yaitu di JL Moh Kahfi II Jagakarsa Jakarta Selatan. ISTN di dirikan oleh seorang ahli beton Indonesia yaitu Prof, Ir. Roosseno pada tanggal 5 Desember 1950.
ISTN merupakan Perguruan Tinggi di bidang Sains dan Teknologi yang sudah berdiri cukup lama di Indonesia. pada awalnya ISTN bernama Akademi Teknik Nasional (ATN) yang beralamat di JL Cikini Ray 74-76 Jakarta Pusat dan menjadi perguruan tinggi yang cukup ternama. Dan hingga saat ini ISTN telah memiliki empat Fakultas yaitu diantaranya sebagai berikut :
- Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan, dengan Program Studi yaitu DIII, S1, dan Magister atau S2
- Fakultas Teknologi Industri, dengan Program Studi DIII, S1, dan S2.
- Fakultas Sains dan Teknologi Informasi, dengan Program Studi S1.
- Fakultas Farmasi, dengan Program Studi Profesi Apoteker (S1).
- mengisi formulir pendaftaran secara Online
- Scan Ijazah asli
- Scan transkip nilai asli
- Scan Akte Kelahiran
- Scan KTP
- Scan Silabus PTN/PTS asal
- Pas foto 3x4 atau 300 kb
- Jika mahasiswa pindahan, harap melampirkan urat keterangan pindah dari PTN/PTS asal.
- Gelombang I :
- Gelombang II :
- Gelombang III :